Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya (Dukcapil) menggelar rapat evaluasi dan tindak lanjut penanganan benturan kepentingan pada Jumat (19/7). Rapat yang berlangsung di ruang Dinas Dukcapil ini dipimpin langsung oleh Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya, Ibu Ir.…