Pemerintah Kabupaten Kubu Raya mendapatkan dua penghargaan dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat. Penghargaan pertama yakni sebagai yang terbaik se-Kalimantan Barat di dalam pengelolaan keuangan daerah. Dan penghargaan kedua yaitu sebagai yang tertinggi di dalam kinerja pelayanan perekaman KTP elektronik tahun…
Perekaman KTP-el untuk lansia dan pemula di Desa Bengkarek Kecamatan Sungai Ambawang Kabupaten Kubu Raya
Para wanita-wanita hebat (SRIKANDI) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan kepada seluruh lapisan masyarakat dengan melaksanakan perekaman Kartu Tanda Penduduk elektronik (KTP-el) di Desa Bengkarek, Kecamatan Sungai Ambawang, pada hari Sabtu, 27 Januari…
Kepala Disdukcapil Kubu Raya Ikuti Musrenbang dan Lakukan Monitoring Pelayanan Adminduk di Kecamatan Kubu
Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya, Ibu Ir. Nurmarini, M.Si., aktif berpartisipasi dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Musrenbang RKPD) tingkat Kecamatan Kubu, Kabupaten Kubu Raya, yang berlangsung di Aula Serba Guna Kecamatan Kubu pada…
Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya menyerahkan dokumen Adminduk kepada korban bencana kebakaran rumah
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya menyerahkan dokumen Adminduk kepada penduduk rentan yang terkena bencana kebakaran rumah, Kamis (25/01). Penyerahan berupa dokumen Adminduk untuk mengganti dokumen lama yang terbakar kepada penduduk rentan yang terkena dampak musibah kebakaran rumah…
Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya menerima Piagam Penghargaan dari Hasil Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik
Alhamdulillahi rabbil alamin.. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya menerima Piagam Penghargaan dari Hasil Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik pada Pemerintah Kabupaten Kubu Raya Tahun 2023 dari Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Kalimantan Barat, Rabu (17/1/204). Pertemuan dilangsungkan di…
Yuk Buat Kartu Identitas Anak
Yuk disimak tentang Kartu Identitas Anak (KIA). Apa sih itu KIA? Apakah perlu adik-adik punya KIA? Gimana sih cara buatnya? Mari kita simak selengkapnya
Penyerahan Kartu Identitas Anak (KIA) dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya kepada SMP Negeri 2 Sungai Kakap hari Kamis (11/1). Sebagai upaya meningkatkan capaian kepemilikan Kartu Identitas Anak (KIA), Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya…
Pelaksanaan Program PANTAS (Pelayanan Nikah Terintegrasi SIAK) umat non muslim bulan Desember 2023
Pelaksanaan Program PANTAS (Pelayanan Nikah Terintegrasi SIAK) umat non muslim bulan Desember 2023 merupakan program pencatatan perkawinan bagi umat non muslim penduduk Kabupaten Kubu Raya untuk menerbitkan dokumen kependudukan setelah melakukan proses pernikahan, Proses Pencatatan Perkawinan juga dilaksanakan pada hari…
Pemberian Piagam Penghargaan dari Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya dalam pelaksanaan apel pagi perdana di Tahun 2024
Pemberian piagam penghargaan dari Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya dalam pelaksanaan apel pagi perdana di Tahun 2024, Senin (08/01). Pemberian penghargaan ini diberikan kepada petugas Dinas Dukcapil Kabupaten Kubu Raya yang terlibat langsung dalam pelaksanaan perekaman Kartu Tanda Penduduk…