Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kubu Raya meraih Piagam Penghargaan Predikat Kepatuhan Standar Pelayanan Publik Tahun 2022 Ombudsman RI dengan perolehan Nilai 90,40. Prestasi ini merupakan hasil dari penilaian kepatuhan penyelenggaraan standar pelayanan publik tahun 2022 oleh Ombudsman RI…